Kursi Roda Bekas

Kursi roda bekas adalah kursi roda bekas pakai. Entah itu kursi roda baru,  yang masih ada kardusnya atau sudah tidak ada.  Selain itu, kursi roda bekas memang sudah dipakai sekian waktu. Harga kursi roda bekas tergantung kondisi masing-masing. Jika kondisinya 70-80 persen, dihargai 50 persen dari harga baru. Kalau 90-99 persen harga kursi roda dihargai 70-80 persen.

Cara menilai kondisi kursi roda adalah dari kondisi bannya. Baik ban kecil maupun ban besarnya (belakang). Lebih diutamakan adalah ban belakangnya. Karena ban belakang menanggung beban tubuh, tingkat kerusakannya cepat aus. Jika ban belakangnya masih bagus, maka penilaian kondisi berikutnya adalah dudukan tangan, dudukan pantat dan senderan punggung. 

Kami menjual kursi roda baru dan kursi roda bekas. Khusus yang baru, harus pesan dulu. Jika kursi roda yang umum, kami menyediakan stoknya. Kursi roda bekas malah tersedia banyak jumlah stoknya. Selain murah harganya, juga bisa memilih dan mencobanya di bengkel kursi roda kami.

Kami juga menyediakan fasilitas tukar tambah kursi roda. Fasilitas ini disediakan bagi pemilik kursi roda yang membeli kursi rodanya via marketplace dan ternyata salah. Ada yang terlalu kecil, dan ada yang terlalu besar ukurannya dan tipenya. Marketplace memang menyediakan fasilitas tukar. Karena prosedurnya dirasakan sulit oleh pembeli, mereka merasa lebih nyaman dilayani di fasilitas tukar tambah Peralkes. 

Kami juga membeli kursi roda bekas dari pemilik-pemilik kursi roda walaupun beli kursi rodanya sebelumnya di tempat lain. Dengan patokan harga 10-20 persen apabila kursi roda yang dijual kepada kami kondisinya parah. Dan 40-50 persen dari harga jual kondisinya 90-99 persen.  

Untuk kontak, hubungi Sinshe Hans di handphone 0819 3261 8088. Terima kasih. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ranjang Rumah Sakit (Ranjang Pasien atau Hospital Bed)

Kursi Roda Baru